Kami diminta untuk membuat promo menarik dan menghibur. Kamin pun menggunakan pendekatan ‘gadis kalender’ yang sangat ikonik pada masanya. Kami menggunakan pendekatan ini sehingga audiens akan terhibur, terpapar promo, dan terngiang-ngiang oleh iklan ini.